Tag: cave

  • Aerial Stock Footage (4K Raw)

    Berikut aerial video footage RAW. Dipersilahkan untuk menghubungi admin, untuk kebutuhan footage, bumper, teaser, tv add, dst.

    Continue reading

  • KONTINUM KESADARAN RUANG

    KONTINUM KESADARAN RUANG

    Ruang itu adalah tempat di permukaan bumi, bersifat global maupun wilayah tertentu, dan saling terkait. Seperti peristiwa kabut asap pembakaran hutan di Sumatera yang mempengaruhi udara di Malaysia. Peristiwa tersebut menunjukan adanya keterhubungan antar ruang sebab akibat, setiap ruang tersebut dipengaruhi oleh ruang lainya. ruang tersebut kemudian disebut spasial, pengertian tentang keruangan suatu obyek atau…

    Continue reading

  • STASIUN CIPEUNDEUY

    Stasiun Cipeundeuy, disingkat CPD, +772m adalah stasiun kereta api kecil yang terletak di Kampung Cipeundeuy, Cinagara, Malangbong, Kabupaten Garut. Dibangun pemerintahan kolonial Inggris, untuk menghubungkan barat dan timur melalui jalur selatan, antara Bandung dan Kroya Cilacap. Semua kereta api diwajibkan untuk berhenti di stasiun ini dengan tujuan pemeriksaan rem dan penambahan lokomotif karena jalur kereta…

    Continue reading

  • PARAS PANTAI BATUKARAS

    PARAS PANTAI BATUKARAS

    Di pantai Batukaras, didapati tiga lokasi terbaik untuk olah raga berselancar, diantaranya di Legok Pari di Desa Batukaras, Kecamatan Cijulang, Karang dan Bulak Benda di luar wilayah Batukaras. Di Legok Pari dianggap tempat paling ideal bagi pemula, karena ombak panjang dan tiadak terlalu tinggi dan tidak didapati karang tajam di pesisir pantai. Di Karang sangat…

    Continue reading

  • MENGGALI NASIB DI CARINGIN

    MENGGALI NASIB DI CARINGIN

    Beberapa pekerja tambang batu mulia di desa Purbayani, Kecamatan Caringin, Kabupaten Garut sedang memahat mencari urat mineral kalsedon. Digali mendatar-horisontal pada batu breksi vulkanik, antara 30 hingga 100 meter yang membentuk sistem gua buatan. Jenis batu mulia yang banyak ditemui adalah grup silika-tektosilika, diantaranya kalsedon. Para penambang adalah buruh tani, yang bekerja menjadi penambang pada…

    Continue reading

  • Memangku Nyangku, Memelihara Ingatan Leluhur

    Memangku Nyangku, Memelihara Ingatan Leluhur

    Upacara yang selalu dilaksakan setiap tanggal 24 Mulud (Rabiul-Awal) dalam penanggalan Hijriah, di Desa Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Ritual ini adalah tradisi masyarakat untuk menghormati Raja Panjalu Borosora, yang mengenalkan Islam dalam ideologi pemerintahannya (Panjalu), peralihan dari Hindu di masa pemerintahan Bunisora. Upacara ini diungkapkan dalam bentuk pensucian kembali pusaka Galuh, diantaranya yang diyakini…

    Continue reading

  • PENCAK SILAT GAGAK LUMAYUNG

    PENCAK SILAT GAGAK LUMAYUNG

    Gerakan (gaya) Reki dan Merpati Putih, kemudian dikombinasikan dengan seni pernafasan tenaga dalam, diciptakan oleh Aripin Saripudin, dibantu pelatih silat Adang Rohman, Ipin Saripudin, Atep, Ujang, Dodi. Ayi Zaelani, Guru silat pernafasan (gabungan jurus Raeki, merpati putih,menjadi Campaka Wangi (usik/pernafasanya). Jumlah siswa 130 orang tetapi yang aktif 80 anak, dari kampung malang, padarek, tisdingin, cidadap,…

    Continue reading

  • TOLAK BALA BEBEGIG

    TOLAK BALA BEBEGIG

    Seni tradisi masyarakat agraris, di sebelah utara Kabupaten Ciamis, berbatasan dengan Kabupaten Majalengka. Seni tradisi berbentuk rupa raksasa dari Bhuana Peteng, menggunakan bahan dari bubuai dan ijuk (lidi dan serabut pohon nira) yang diambil dari hutan, dipergunakan seperlunya untuk ritual. Bentuk budaya tolak bala ini hadir pada masa kolonial, kemungkinan dihadirkan untuk menyambut hari lahir…

    Continue reading

  • BREKSI MUKAPAYUNG

    BREKSI MUKAPAYUNG

    Dikenal dengan daerah rawan pergerakan tanah. Wilayah ini tersusun atas batuan sedimen vulkanik breksi dan tuf yang relatif masih muda. Breksi vulkani Mukapayung ang terletak di dinding dibatasi sungai Cibitung. Bisa diakses dari lokasi wisata Curugan Gunung Putri, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat. Di dinding breksi ini ditemui gua yang disakralkan oleh masyarakat setempat. Disini…

    Continue reading

  • RUWATAN BANCEUY SUBANG

    RUWATAN BANCEUY SUBANG

    Gelaran Serah Taun (dalam bahasa Indonesia Serah Tahun), adalah ciri ritus adat agraris di priangan timur. Dikenal dengan acara Helaran Hajat Lembung Kampung Banceuy, Desa Sanca, Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang. Helaran ini jatuh pada setiap rabu terakhir, menjelang 1 Muharam, dilaksanakan sehari sebelum (29/10, 2013) hingga hari rabu (30/10, 2013). Diselenggrakan setiap tahun, sebagai bentuk…

    Continue reading